Senin, Desember 26, 2011

Inovasi Perubahan

Zaman sekarang hidup sebagai mahasiswa dibutuhkan inovasi dan kekreatifan.
Banyak pelaku usaha kecil yang mengeluhkan sulitnya mengembangkan usaha, usaha yang dirintis mengalami kemandekan pada satu posisi tertentu.
 Bagaimana melakukan manajemen usaha yang benar, bagaimana membuat produk yang disukai pasar dan sederetan pertanyaan lainnya. Salah satu kunci jawaban dalam mengatasi persoalan tersebut adalah inovasi bisnis. Inovasi bisnis menjadi sebuah keharusan bagi setiap jenis usaha termasuk perusahaan dalam skala Usaha kecil Dan Menengah.
Sebuah kalimat bijak mengatakan, Segala sesuatu mengalami perubahan, hanya perubahan itu sendiri yang tetap. Maka agar tetap eksis dalam persaingan usaha, pelaku usaha kecil harus menyelaraskan dengan perubahan itu. Untuk menyelaraskan dengan ritme perubahan adalah dengan melakukan inovasi bisnis.

Tujuan Penulisan ini sebenarnya untuk memotivasi ane sama kawan2 yang lagi semangat2nya untuk memulai melakukan suatu perubahan salah satunya membangun usaha kecil2an home industry. hhe:)
mohon maaf ya gan sekedar sharing gtu kira2 ada gak solusinya????? thank
Share on :
Bookmark and Share
| Senin, Desember 26, 2011 | 0 komentar

0 komentar:

Posting Komentar

Anda sedang/telah membaca artikel dari Leak & Proof, mohon luangkan waktu untuk tinggalkan komentar.
Thanks for visiting

 
© Copyright 2012.Leak & Proof: Inovasi Perubahan | Template by INFONETMU